Categories: Cerita Gema

#FaktaMuda 5 Hal yang Menarik dari Studio Ghibli

Siapa sih hari ini yang tidak tahu tentang Studio Ghibli? Hampir seluruh karya Studio Gibli pasti ramai dibicarakan. Jalan cerita film yang selalu menarik, karakter-karakter yang selalu membekas di hati, serta imajinasi setiap filmnya pasti akan selalu membuat kita tersihir untuk ingin menontonnya lagi. Tapi selain itu banyak juga loh fakta menarik dari Disney-nya Jepang ini.

  1. Nama Ghibli berasal dari bahasa Arab yang berarti Angin Mediterania. Nama ini diambil untuk meniupkan angin baru kemanusiaan melalui industri anime ke dalam pikiran orang lain.
  2. Delapan film Studio Gibli termasuk dalam lima belas film anime tersukses di Jepang. Spirited Away menjadi film teratas dalam daftar ini.
  3. Dua aktor film Batman pernah menjadi pengisi suara film Studio Gibli yang diadaptasi ke dalam Bahasa Inggris. Michael Keaton mengisi untuk Porco Rosso dan Christian bale mengisi untuk Howl di film Howl Moving Castleu.
  4. Karakter Sosuke dalam film Ponyo didasarkan pada anak Hayao Miyazaki yang bernama Goro Miyazaki saat berusia lima tahun.
  5. Produksi film The Cat Returns dimulai ketika Studio Ghibli menerima proposal dari sebuah taman di Jepang untuk membuat animasi dua puluh menit yang dibintangi kucing.
Info Muda

Share
Published by
Info Muda

Recent Posts

Kutemukan Jalan Ninja, tuk Akses Informasi HKSR secara Aman dan Nyaman!

Halo Kawan #GengBeda! Ketemu lagi dengan Sesa dan Pedro. Kami ingin ngobrol bareng kamu, nih,…

3 tahun ago

Tak selalu kepompong, Konon Beginilah Persahabatan Kawan #Geng Beda

Jumat malam Gema, Sesa, Pedro, Nisa dan Ibnu janjian virtual meeting seperti wiken-wiken sebelumnya. #GengBeda…

3 tahun ago

Ulang Tahun ke-5 RUU P-KS: Kok Masih Sebatas “Rancangan”?

Assalamualaikum ukhti dan akhi kawan #GengBeda. Nisa pusing banget, nih. Data dan fakta tidak cukup…

3 tahun ago

Musim Cancer: Barang Mantan? Buang Aja!

Halo kawan #GengBeda! Ketemu lagi bareng Sesa di musim Cancer ini. Katanya sih goncangan hidup…

4 tahun ago

Kisah Klasik Nisa dan “Si Gemini”

Assalamualaikum ukhti dan akhi! Balik lagi bersama Nisa nih, semoga ngga bosen yah sama Cerita…

4 tahun ago

NISA RECOMMEND: MELIHAT SISI KELAM EKSPLOITASI PEKERJA (ANAK)

Assalamualaikum ukhti dan akhi kawan #GengBeda. Balik lagi nih sama Nisa si remaja masjid yang…

4 tahun ago