Pilih Laman

#FaktaMuda 5 Hal yang Menarik dari Studio Ghibli

2 Apr, 2018

Siapa sih hari ini yang tidak tahu tentang Studio Ghibli? Hampir seluruh karya Studio Gibli pasti ramai dibicarakan. Jalan cerita film yang selalu menarik, karakter-karakter yang selalu membekas di hati, serta imajinasi setiap filmnya pasti akan selalu membuat kita tersihir untuk ingin menontonnya lagi. Tapi selain itu banyak juga loh fakta menarik dari Disney-nya Jepang ini.

Fakta Menarik tentang Gibhli

  1. Nama Ghibli berasal dari bahasa Arab yang berarti Angin Mediterania. Nama ini diambil untuk meniupkan angin baru kemanusiaan melalui industri anime ke dalam pikiran orang lain.
  2. Delapan film Studio Gibli termasuk dalam lima belas film anime tersukses di Jepang. Spirited Away menjadi film teratas dalam daftar ini.
  3. Dua aktor film Batman pernah menjadi pengisi suara film Studio Gibli yang diadaptasi ke dalam Bahasa Inggris. Michael Keaton mengisi untuk Porco Rosso dan Christian bale mengisi untuk Howl di film Howl Moving Castleu.
  4. Karakter Sosuke dalam film Ponyo didasarkan pada anak Hayao Miyazaki yang bernama Goro Miyazaki saat berusia lima tahun.
  5. Produksi film The Cat Returns dimulai ketika Studio Ghibli menerima proposal dari sebuah taman di Jepang untuk membuat animasi dua puluh menit yang dibintangi kucing.
Beranda / Cerita Gema / #FaktaMuda 5 Hal yang Menarik dari Studio Ghibli

Artikel Lainnya

Curhat Gema Tentang Feminisme Liberal

Curhat Gema Tentang Feminisme Liberal

Hai #Gengbeda. Kali ini Gema gemes banget nih mau bahas mengenai feminisme liberal... Pasti kawan-kawan sedikit banyak tahu bagaimana pergerakan feminisme saat ini?  Sabtu, 5...

Para Ibu dari Plaza de Mayo

Para Ibu dari Plaza de Mayo

Midnight, our sons and daughters Were cut down and taken from us. Hear their heartbeat We hear their heartbeat. (Lirik lagu U2-Mothers of the Disappeared)   Halo kawan...

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Share This
Skip to content